Ikuti Kami di Media Sosial
Padang, Padangkita.com – Sebanyak 11 orang remaja diamankan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Padang di salah satu wisma atau penginapan, di kawasan Jalan M. Thamrin, Ranah, Kecamatan Padang Selatan, Selasa (21/6/2022). Dari lokasi, anggita Satpol PP Kota Padang juga mengamankan sebilah senjata tajam berupa pedang samurai, yang diduga sengaja disimpan di bawah bantal…