Pesisir Selatan Anggarkan Rp 40 Milyar Untuk Pengembangan Kawasan Wisata

Tips terbaru: Tips Liburan ke Padang

Lanskap kawasan mandeh dari Puncak Mandeh (Foto: AFP/Padangkita.com)

Lampiran Gambar

Lanskap laut kawasan mandeh dari Puncak Mandeh (Foto/A. Paderi)

Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan terus meningkatkan pembangunan kawasan Wisata.

Pada tahun 2017 pemerintah setempat menganggarkan Rp 40 miliar untuk pengembangan kawasan wisata, diatantaranya untuk penambahan infrastuktur, panggung kegiatan di Carocok Painan, Rest Area di Mandeh Tarusan, dan pembangunan gerbang pantai Carocok Painan.

Kepala Dinas Pariwisata, Ekonomi Kreatif, Pemuda dan Olahraga Pesisir Selatan, Zefnihan mengatakan khusus pembangunan gerbang pantai Carocok, Pemerintah dibantu oleh Bank Mandiri Syariah sebesar Rp 800 juta melalui anggaran Corporate Social Responsibility (CSR).

"Saat ini Kita sedang mempersiapkan persyaratan CSR mulai dari perencanaan lingkungan dan administrasi lainnya," kata Zefnihan.

Zefnihan mengatakan pembangunan gerbang pantai Carocok painan akan mulai dibangun bulan Maret ini. [Rls]

Baca Juga

Andre Rosiade: Jelang Lebaran, Gerindra Bagikan Ribuan Paket Sembako untuk Korban Banjir Pessel
Andre Rosiade: Jelang Lebaran, Gerindra Bagikan Ribuan Paket Sembako untuk Korban Banjir Pessel
Andre Rosiade kembali Realisasikan Janji Hadirkan Listrik bagi Masyarakat Surantih Pessel
Andre Rosiade kembali Realisasikan Janji Hadirkan Listrik bagi Masyarakat Surantih Pessel
Tak hanya Sediakan Sahur, Gerindra  juga Bagikan Takjil dan Nasi Berbuka untuk Korban Banjir
Tak hanya Sediakan Sahur, Gerindra juga Bagikan Takjil dan Nasi Berbuka untuk Korban Banjir
Gubernur Mahyeldi Minta Rincian Kerugian Kerusakan TPI Surantih Akibat Banjir
Gubernur Mahyeldi Minta Rincian Kerugian Kerusakan TPI Surantih Akibat Banjir
Gubernur Mahyeldi Salurkan 220 Ton Beras Cadangan Pangan untuk Warga Pessel
Gubernur Mahyeldi Salurkan 220 Ton Beras Cadangan Pangan untuk Warga Pessel
Bank Nagari Serahkan Bantuan Rp50 Juta untuk Korban Banjir di Pesisir Selatan
Bank Nagari Serahkan Bantuan Rp50 Juta untuk Korban Banjir di Pesisir Selatan